Berperan aktif dalam kegiatan ilmiah XXVIII World Congress of Neurology 2025, dr. Yesi Astri, M.Kes, Sp.N bersama Dokter Muda Program Studi Pendidikan Profesi Dokter FK UM Palembang Fierzi Ratu Amalia, S.Ked bertolak ke Seoul, Korea Selatan membawakan poster ilmiah dengan judul “Risk Factors and Outcomes Identification of Ischemic Stroke Patients: Focus on Renal Function”. Adapun tim yang juga turut hadir, yaitu dr. Siti Rohani, M.Biomed dan Dr. Trisnawati, S.Si, M.Kes.
| Foto Kegiatan |
Foto Kegiatan |
|---|---|
|
>
|
>
|
